Pages

Friday, 23 January 2015

Lobster Ternyata Rasanya Sangat Enak


Lobster Ternyata Rasanya Sangat Enak karena baru kali ini saya makan lobster. Makanan laut yang harganya yang mencapai 1 juta per KG ini memang jarang dikonsumsi oleh sembarangan orang. Namun kali ini pemburu makanan mencoba untuk mencicipi makanan super mahal ini di sebuah restoran Sea Food di kota medan.

Rasanya sebenarnya tidak jauh berbeda degan udang biasa, tapi resep yang digunkan untuk memasak lobster ini memang menjadi khas yang tersendiri bagi rasa udang ini.

Bagi pembaca yang yang ingin mencicipi makanan ini, bisa menyiapkan kocek yang lumayan besar untuk ukuran mahasiswa seperti saya.

No comments:

Post a Comment

Enak Juga